Penerapan Metode Design for Change dalam Kontribusi Sosial pada Kelas Modul Nusantara Kelompok 4 PMM Unsoed di MTS Pakis, Desa Gununglurah, Cilongok, Banyumas

Design for Change ; Modul Nusantara ; Kontribusi Sosial ; PMM ; MTS Pakis ; Unsoed

  • Gita Anggria Resticka
  • Sulistyaningtyas Sulistyaningtyas Universitas Jenderal Soedirman
  • Jemmi Polando Stisipol Raja Haji
  • Ferdian Riski Universitas Jambi
  • Yesicha Megawarni Universitas Tanjungpura
  • Muhammad Fachri A.D Universitas Halu Oleo
  • Juwanda P.S Universitas Negeri Medan
  • Serlyna Serlyna Universitas Bengkulu
  • Afriani Lestari Universitas Tadulako
  • Muhammad Rahyan Ulmi Universitas Muslim Nusantara Al-Washliyah

Abstract

Modul Nusantara merupakan salah satu mata kuliah wajib bagi peserta Pertukaran Mahasiswa Merdeka (PMM). Salah satu kegiatan di kelas Modul Nusantara yaitu kontribusi sosial. Dalam kelas Modul Nusantara, selain belajar mengenai keberagaman budaya, adat,tokoh dan toleransi antarumat beragama. Dalam berkegiatan, para mahasiswa ini menemukan masalah-masalah sosial yang memerlukan kepekaan sosial untuk mengurangi sifat egosentrisme dan mengembangkan rasa empati terhadap orang lain. Sehubungan dengan hal tersebut, mahasiswa memiliki pengetahuan, kreativitas dan keterampilan yang sangat memadai untuk mereka berkontribusi lebih bagi lingkungannya. Namun, mahasiswa membutuhkan trigger untuk berkontribusi dalam menyelesaikan permasalahan sosial yang ada. Kontribusi sosial kemudian menjadi salah satu kegiatan dalam Modul Nusantara yang diharapkan mampu meningkatkan kepekaan sosial di masyarakat. Sasaran kegiatan kontribusi sosial yang dilaksanakan oleh kelompok 4 yaitu sekolah komunitas MTS Pakis di Desa Gunung Lurah, Kecamatan Cilongok, Kabupaten Banyumas. Sistem pendidikan di MTS Pakis berbasis agroforestry yaitu dengan penerapan kurikulum berbasis alam. Sistem pendidikan ini akan mempengaruhi tingkat kecakapan hidup para siswanya. Kegiatan kontribusi sosial yang dilaksanakan selama 3 hari dengan tajuk Menginspirasi – Mengedukasi – Menjelajah ini berfokus pada kegiatan literasi dan peningkatan motivasi siswa untuk menggapai cita-cita. Dalam kegiatan kontribusi sosial ini menggunakan penerapan metode design for change. Metode ini menekankan pada pemahaman mendalam dan berpikir kritis. Kegiatan Kontribusi Sosial ini mengajarkan para mahasiswa untuk peduli secara sosial dan proaktif menjadi agen perubahan di permasalahan sosial.

References

Anwar, R. N. (2022). Peran Mata Kuliah Modul Nusantara Dalam Peningkatan Sikap Toleransi Mahasiswa Program Pertukaran Mahasiswa Merdeka. Jurnal Pendidikan dan Kewirausahaan, 10(2), 646–655. https://doi.org/10.47668/pkwu.v10i2.471

Barab, S. A. (2004). Critical Design Ethnography: Designing for Change. Anthropology and Education Quarterly, 35(2), 254–268. https://doi.org/10.1525/aeq.2004.35.2.254

Dirjen Dikti Kemendikbud. (2020). Buku Panduan Pelayanan Merdeka Belajar dan Kampus Merdeka. Direktorat Jenderal Pendidiikan Tinggi Kemendikbud RI, 1–35. Diambil dari http://dikti.kemdikbud.go.id/wp-content/uploads/2020/04/Buku-Panduan-Merdeka-Belajar-Kampus-Merdeka-2020

Eccles, M., Grimshaw, J., Campbell, M., & Ramsay, C. (2003). Research Designs for Studies Evaluating the Effectiveness of Change an Improvement Strategies. Quality and Safety in Health Care, 12(1), 47–52. https://doi.org/10.1136/qhc.12.1.47

Fassinger, R., & Morrow, S. L. (2013). Toward Best Practices in Quantitative, Qualitative, and Mixed- Method Research. Journal for Social Action in Counseling & Psychology, 5(2), 69–83. Diambil dari http://eds.a.ebscohost.com/eds/detail/detail?vid=0&sid=40a3f896-b989-41b4-bf45-16771ecefe37%40sessionmgr4008&bdata=JnNpdGU9ZWRzLWxpdmU%3D#AN=93598272&db=asx

Indriati, D., Nurasiah, I., & Nurmeta, I. K. (2022). Modul Nusantara: Mengembangkan Karakter Mahasiswa dalam Kelas Multikultural. MIMBAR PGSD Undiksha, 10(1), 142–147. https://doi.org/10.23887/jjpgsd.v10i1.46036

Insani, N. N. (2021). Persepsi Mahasiswa Tentang Kurikulum Merdeka Belajar- Kampus Merdeka Pertukaran Pelajar. Jurnal Pendidikan, Sejarah dan Ilmu-Ilmu Sosial, 5(2), 245–251. https://doi.org/10.25139/fn.v4i1.3357

Jumansyah, J., Palupi, A., Hadi, K., Syafei, A. W., Maksum, A., & Zulkarnain, F. L. (2022). Efektivitas Modul Nusantara dalam Memahami Empat Pilar Kebangsaan. Jurnal Al Azhar Indonesia Seri Ilmu Sosial, 3(1), 36. https://doi.org/10.36722/jaiss.v3i1.1023

Munthe, B., Lumbantoruan, C. O., & Sianturi, R. I. (2023). Pengenalan Tarian Tradisonal Banyumas Modul Nusantara MBKM. Jurnal Pendidikan Tambusai, 7(1), 1958–1961.

Novitasari. (2021). Peran dan Parisipasi Orang Tua dalam Pemberdayaan Pendidikan Anak di MTS Pakis Desa Gunung Lurah, Kecamatan Cilongok, Kabupaten Banyumas. Seminar Nasional Pengembangan Sumber Daya Pedesaan dan Kearifan Lokal Berkelanjutan XI, 554–562.

Palupi, D., Lestari, S., Aryani, R. D., & Rofiqoh, A. A. (2020). Peningkatan Mutu Sekolah Alam MTs Pakis Melalui Pengenalan Potensi Flora dan Fauna di Sekitar Berbasis Konservasi Lingkungan. Prosiding Seminar Nasional dan Call for Papers, 80, 220–228.

Primadata, A. P., & Biroli, A. (2020). Agroforestry Based Education for Forest Edge Communities (Analysis of Agroforestry Education in MTs Pakis, Banyumas Regency). International Journal of Multicultural and Multireligious Understanding, 7(7), 701. https://doi.org/10.18415/ijmmu.v7i7.1753

Restuadi, H. dkk. (2022). Sekolah Komunitas MTS Pakis di Desa Gunung Lurah, Cilongok, Banyumas, Jawa Tengah : Upaya Mandiri dalam Mengatasi Isu Pendidikan Anak. Jurnal Sosiologi Nusantara, 8(2), 238–252.

Simarmata, B. P. (2023). Peran Mata Kuliah Modul Nusantara dalam Mengenal Ritual Kololi Kie pada Masyarakat Adat Kesultanan Ternate melalui Program Pertukaran Mahasiswa Merdeka. Jurnal Pendidikan dan Konseling, 5(2), 5034–5040.

Sumiarti, S. (2017). Islamic Education Based on Agroforestry in MTs Pakis Gununglurah Cilongok Banyumas. Ijtimā’iyya: Journal of Muslim Society Research, 2(2), 87–106. https://doi.org/10.24090/ijtimaiyya.v2i2.1639

Waidelich, L., Richter, A., Kölmel, B., & Bulander, R. (2018). Design Thinking Process Model Review. A Systematic Literature Review of Current Design Thinking Models in Practice. International Conference on Engineering, Technology and Innovation, 1–9.

Wulan, E. P. S. (2023). Keselarasan Praktik dalam Mata Kuliah Modul Nusantara terhadap Pertukaran Mahasiswa Merdeka Angkatan 2. Jurnal Pendidikan dan Konseling, 5(2), 3169–3172.

Zega, J. D., Riska, S., Simanjuntak, N., & Sitepu, C. (2023). Peran Mata Kuliah Modul Nusantara dalam Mengenal Upacara Ulun Ondot Suku Dayak melalui Program Pertukaran Mahasiswa Merdeka. Journal on Education, 05(04), 13936–13944.
Published
2023-12-22
How to Cite
RESTICKA, Gita Anggria et al. Penerapan Metode Design for Change dalam Kontribusi Sosial pada Kelas Modul Nusantara Kelompok 4 PMM Unsoed di MTS Pakis, Desa Gununglurah, Cilongok, Banyumas. Pamasa : Jurnal Pengabdian Pada Masyarakat, [S.l.], v. 1, n. 2, p. 47-56, dec. 2023. ISSN 3025-115X. Available at: <https://jos.unsoed.ac.id/index.php/pamasa/article/view/8861>. Date accessed: 23 feb. 2025. doi: https://doi.org/10.20884/1.pamasa.2023.1.2.8861.
Section
Articles

Most read articles by the same author(s)

Obs.: This plugin requires at least one statistics/report plugin to be enabled. If your statistics plugins provide more than one metric then please also select a main metric on the admin's site settings page and/or on the journal manager's settings pages.