Pengembangan “Buku Saku Pintar Gizi” Untuk Siswa SMP: Alternatif Media Pembelajaran untuk Meningkatkan Pengetahuan Gizi Olahraga

  • Rifqi Festiawan Universitas Jenderal Soedirman
  • Novita Intan Arovah Universitas Negeri Yogyakarta

Abstract

Tujuan penelitian ini untuk menghasilkan produk berupa buku saku yang efektif untuk meningkatkan pengetahuan siswa tentang gizi olahraga dan dapat diterima dengan baik oleh siswa. Metode penelitian yang digunakan merupakan Research and Development (RnD) yang terdiri dari beberapa tahap: 1) identifikasi Potensi dan Masalah, 2) Pengumpulan Bahan, 3) Desain Produk, 4) Pembuatan Produk, 5) Validasi Produk, 6) Ujicoba Terbatas, dan 7) Revisi Produk. Hasil penilaian ahli materi mendapat nilai  85% dengan kategori “sangat baik”, ahli media mendapatkan nilai 88% dengan kategori “sangat baik” dan ahli bahasa mendapatkan nilai 90% dengan kategori “sangat baik”. Penilaian dari siswa mendapat nilai 91% dengan kategori “sangat baik”. Selain itu dari hasil uji efektifitas menunjukkan bahwa buku saku yang dikembangkan efektif untuk meningkatkan pengetahuan gizi siswa Sekolah Menengah Pertama dilihat dari nilai t hitung sebesar 14,41 dan t tabel sebesar 2,042 sehingga t hitung > t tabel. Dari hasil tersebut, dapat disimpulkan bahwa dari penilaian ahli dan siswa, buku saku yang dikembangkan layak digunakan sebagai salah satu alternatif media pembelajaran siswa di sekolah dengan presentase total 88,5% dan buku saku yang dikembangkan terbukti efektif untuk meningkatkan pengetahuan siswa.

References

Almatsier. (2011). Jakarta : Penerbit PT Gramedia Pustaka Utama. Baliwati. In Prinsip Dasar Ilmu Gizi. Jakarta.

Andi Ahmad, sapto Adi, R. W. G. (2018). Pengembangan Buku Saku Sebagai Media Promosi Kesehatan Tentang Cacingan Yang Ditularkan Melalui Tanah Pada Siswa Kelas Iv. Journal.Um.Ac.Id. http://journal.um.ac.id/index.php/preventia/article/view/9983

Azadirachta, F. L., & Sumarmi, S. (2018). Pendidikan Gizi Menggunakan Media Buku Saku Meningkatkan Pengetahuan Dan Praktik Konsumsi Sayur Dan Buah Pada Siswa Sekolah Dasar. Media Gizi Indonesia, 12(2), 107. https://doi.org/10.20473/mgi.v12i2.107-115

Babar, N. F., Muzaffar, R., Khan, M. A., & Imdad, S. (2010). Impact of socioeconomic factors on nutritional status in primary school children. Journal of Ayub Medical College, Abbottabad : JAMC, 22(4), 15–18.

Barzegari, A., Ebrahimi, M., Azizi, M. &Ranjbar, K. (2011). A study of nutrition knowledge, attitudes and food habits of college students. World Applied Sciences Journal. World Applied Sciences, 15 (7)(7), 1012–1017. http://citeseerx.ist.psu.edu/viewdoc/download?doi=10.1.1.389.8198&rep=rep1&type=pdf

Best, C., Neufingerl, N., Van Geel, L., Van Den Briel, T., & Osendarp, S. (2010). The nutritional status of school-aged children: Why should we care? Food and Nutrition Bulletin, 31(3), 400–417. https://doi.org/10.1177/156482651003100303

Cousineau, T. M., Goldstein, M., & Franko, D. L. (2004). A collaborative approach to nutrition education for college students. Journal of American College Health, 53(2), 79–84. https://doi.org/10.3200/JACH.53.2.79-84

Elisa, A. (2012). Determinan Status Gizi Pada Siswa Sekolah Dasar. Jurnal Kesehatan Masyarakat, 7(2), 122–126. https://doi.org/10.15294/kemas.v7i2.2807

Fernández San Juan, P. M. (2006). Dietary habits and nutritional status of school aged children in Spain. Nutricion Hospitalaria, 21(3), 374–378. https://doi.org/10.3305/nutr

Korinth, A., Schiess, S., & Westenhoefer, J. (2010). Eating behaviour and eating disorders in students of nutrition sciences. Public Health Nutrition, 13(1), 32–37. https://doi.org/10.1017/S1368980009005709

Kristianti, N., & Sarbini, D. (2009). Hubungan Pengetahuan Gizi Dan Frekuensi Konsumsi Fast Food Dengan Status Gizi Siswa SMA Negeri 4 Surakarta. Jurnal Kesehatan, 2, 39–48.

Laenggeng, A. H., & Lumalang, Y. (2015). Hubungan Pengetahuan Gizi Dan Sikap Memilih Makanan Jajanan Dengan Status Gizi Siswa Smp Negeri 1 Palu Pendahuluan Remaja golongan usia 13-18 tahun terjadi pertumbuhan yang sangat cepat sehingga kebutuhan gizi untuk pertumbuhan dan aktivitas meningkat , g. Jurnal Kesehatan Tadulako Vol.1 No.1, 1, 49–57.

Laili, N. (2013). Pengembangan Buku Saku Ipa Terpadu Bilingual Dengan Tema Bahan Kimia Pada Kehidupan Sebagai Bahan Ajar Di MTs. USEJ - Unnes Science Education Journal, 2(1), 157–164. https://doi.org/10.15294/usej.v2i1.1769

Mahnun, N. (2012). Media Pembelajaran (Kajian terhadap Langkah-langkah Pemilihan Media dan Implementasinya pada Pembelajaran). An-Nida’, 37(1), 27–35.

Nuryani, N., & Rahmawati, R. (2018). Kebiasaan jajan berhubungan dengan status gizi siswa anak sekolah di Kabupaten Gorontalo. Jurnal Gizi Indonesia, 6(2), 114. https://doi.org/10.14710/jgi.6.2.114-122

Rismayanthi, I. D. F. dan C. (2014). Hubungan Tingkat Penghasilan, Tingkat Pendidikandan Tingkat Pengetahuan Orangtua Tentang Makanan Bergizi dengan Status Gizi. Medikora, 0(1). https://journal.uny.ac.id/index.php/medikora/article/view/4591

Sa’adah, R. H., Herman, Rahmatina, B., & Sastri, S. (2014). Hubungan status gizi dengan prestasi belajar siswa Sekolah Dasar Negri 01 Guguk Malintang Kota Padangpanjang. Jurnal Kesehatan Andalas, 3(3), 462–467. http//:jurnal.fk.unand.ac.id

Sari, A. . (2017). Pengembangan Buku Digital Melalui Aplikasi Sigil Pada Mata Kuliah Cookies Dan Candys. Jurnal Science Tech, 3(2), 46–54. http://www.jurnal.ustjogja.ac.id/index.php/sciencetech/article/view/1226/412.

Sartika, R. A. D. (2012). Penerapan Komunikasi, Informasi, dan Edukasi Gizi terhadap Perilaku Sarapan Siswa Sekolah Dasar. Kesmas: National Public Health Journal, 7(2), 76. https://doi.org/10.21109/kesmas.v7i2.66

Sugiyono. (2016). Metodologi Penelitian Kuantitatif, Kualitatif, dan R&D. In CV Alfabeta. https://doi.org/https://doi.org/10.3929/ethz-b-000238666

Syafitri, Y., Syarief, H., & Baliwati, Y. F. (2009). Kebiasaan Jajan Siswa Sekolah Dasar (Studi Kasus di SDN Lawanggintung 01 Kota Bogor). Jurnal Gizi Dan Pangan, 4(3), 167. https://doi.org/10.25182/jgp.2009.4.3.167-175

Zainab. (2016). Pengaruh Penyuluhan Dengan Media Promosi Puzzle Gizi Terhadap Perilaku Gizi Seimbang Pada Siswa Kelas V Di Sd Negeri 06 Poasia Kota Kendari Tahun 2016 the Effect of Nutritional Puzzle Game Illumination As Promotion Media Toward Behavior of Balanced Nutrit. Universitas Halu Oleo, 1–9.
Published
2020-04-28
How to Cite
FESTIAWAN, Rifqi; AROVAH, Novita Intan. Pengembangan “Buku Saku Pintar Gizi” Untuk Siswa SMP: Alternatif Media Pembelajaran untuk Meningkatkan Pengetahuan Gizi Olahraga. Physical Activity Journal (PAJU), [S.l.], v. 1, n. 2, p. 188-201, apr. 2020. ISSN 2686-5807. Available at: <http://jos.unsoed.ac.id/index.php/paju/article/view/2436>. Date accessed: 26 apr. 2024. doi: https://doi.org/10.20884/1.paju.2020.1.2.2436.