TY - JOUR AU - julian, royyan PY - 2017/03/20 TI - EMPAT PELAJARAN MENULIS PUISI: ANTARA STRUKTURALISME DAN POSTRUKTURALISME JF - Jurnal Lingua Idea; Vol 7 No 2 (2016): Desember KW - N2 - Empat Pelajaran Menulis Puisi karya Ahda Imran menampakkan ciri-cirinya sebagai karya sastra posmodern. Dengan menggunakan konsep-konsep semiotika Ferdinand de Saussure dan dekonstruksi Jacques Derrida sebagai perspektif, tulisan ini bertujuan untuk mengungkap makna keempat puisi tersebut. Hasilnya menunjukkan bahwa kesatuan makna puisi-puisi tersebut berada dalam medan irisan antara strukturalisme dan postrukturalisme. Ambivalensi makna keempat puisi tersebut sekaligus merefleksikan ideologi posmodernisme. UR - http://jos.unsoed.ac.id/index.php/jli/article/view/498